
Program Studi S1 Teknik Kimia ITBM Banyuwangi adalah program sarjana pertama yang ada di Banyuwangi di bidang Kimia dan aplikasinya dengan dunia industri maupun non industri.
Program Studi S1 Teknik Kimia ITBM Banyuwangi adalah program sarjana pertama yang ada di Banyuwangi di bidang Kimia dan aplikasinya dengan dunia industri maupun non industri.
Program Studi S1 Teknik Kimia ITBM Banyuwangi mempelajari bagaimana cara memproses bahan baku/mentah menjadi sebuah produk komersial dengan melibatkan proses-proses kimia baik itu skala industri maupun non industri
Setelah menyelesaikan program sarjana, lulusan program studi teknik kimia dapat bekerja sebagai process engineer, peneliti di berbagai lembaga penelitian nasional seperti LIPI, akademisi (tenaga pendidik), wirausahawan, analis kimia di laboratorium, dsb.
VISI Pada tahun 2030 menjadi Program Studi yang unggul dalam pengembangan ilmu dan teknologi (IPTEK) di bidang teknik kimia, berwawasan...
Read MorePada hari Sabtu, 21 Mei 2022 dosen Teknik kimia ITBM Banyuwangi melaksanakan program pengabdian masyarakat bertempatkan di Desa Bagorejo Kecamatan...
Read MorePada hari Senin, 16 Mei 2022 Kami para dosen Institut Teknologi dan Bisnis Muhammadiyah Banyuwangi menjalankan program pengabdian masyarakat di...
Read More